Jumat, 02 Februari 2024

Koramil 1502-01/Banda Bersama Masyarakat Laksakan Kerja Bakti

 Peduli terhadap Lingkungkan  Koramil 1502-01/Banda Kodim 1502/Masohi gotong royong dengan masyarakat melaksanakan kerja bakti pembersihan sampah baik di pemukiman warga maupun pesisir pantai di Dusun Laut Taka Desa Merdeka Kecamatan Banda Kabupaten Malteng. Jumat (02/02/2024).



Ikut terlibat dalam kegiatan tersebut Pj. KPNA Desa Merdeka Ibu Wa Aline, S.Pi, Sekdes Desa Merdeka Saharan Frangkemon, Ketua RT Dusun Laitaka dan Masyarakat.

Danramil 1502-01/Banda Kapten Inf. J. Djeferson Moriolkossu mengatakan pada kegiatan pembersihan kali ini dilaksanakan di dua tempat yakni di pemukiman warga dan juga pesisir pantai.

Kegiatan tersebut juga diikuti oleh masyarakat sekitar yang sangat antusias dan bersemangat dalam kegiatan pembersihan tersebut. Ucapnya



Kegiatan ini juga dapat memberikan edukasi kepada masyarakat agar lebih peduli terhadap kebersihan baik di sekitar maupun dibagian pesisir pantai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Selesai Pelaksanakan Rehab Swakelola Bangunan, Koramil 1502-03/Tehoru Laksanakan Syukuran.

Koramil 1502-03/Tehoru Kodim 1502/Masohi Melaksanakan Syukuran dalam rangka selesai Rehab Swakelola Bangunan Koramil 1502-03/Tehoru yang dil...